Perwakilan Bapas Makassar Hadiri Pelatihan Partisipasi Mitra dalam Pemenuhan Hak Anak

Makassar, INFO-PAS – Perwakilan Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas I Makassar menghadiri pelatihan partisipasi mitra dalam pemenuhan hak anak di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) di Lembaga Pemasyarakatan Makassar, Kamis (11/4). Dalam kegiatan tersebut, Bapas Makassar diwakili Kepala Bapas Makassar, Alfrida, serta beberapa pejabat struktural Bapas Makassar. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan bekerja sama dengan Center for Detention Studies ini membahas poin penting penyusunan tata kerja atau mekanisme pelaksanaan program tumbuh kembang Anak di LPKA. Beberapa hal yang disampaikan oleh pemateri antara lain pentingnya membangun jejaring bersama guna memaksimalkan peran dalam menyukseskan program Revitalisasi Pemasyarakatan. [caption id="attachment_77457" align="aligncenter" width="300"] Perwakilan Bapas Makassar Hadiri Pelatihan Partisipasi Mitra dalam Pemenuhan Hak Anak

Makassar, INFO-PAS – Perwakilan Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas I Makassar menghadiri pelatihan partisipasi mitra dalam pemenuhan hak anak di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) di Lembaga Pemasyarakatan Makassar, Kamis (11/4). Dalam kegiatan tersebut, Bapas Makassar diwakili Kepala Bapas Makassar, Alfrida, serta beberapa pejabat struktural Bapas Makassar. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan bekerja sama dengan Center for Detention Studies ini membahas poin penting penyusunan tata kerja atau mekanisme pelaksanaan program tumbuh kembang Anak di LPKA. Beberapa hal yang disampaikan oleh pemateri antara lain pentingnya membangun jejaring bersama guna memaksimalkan peran dalam menyukseskan program Revitalisasi Pemasyarakatan. [caption id="attachment_77457" align="aligncenter" width="300"] pelatihan partisipasi mitra dalam pemenuhan hak anak[/caption] Pada kesempatan ini Alfrida menyebutkan beberapa kendala yang dihadapi Bapas Makassar dalam penyelesaiannya. "Bapas kedepannya merupakan roh Pemasyarakatan dalam pelaksanaan Revitalisasi. Untuk itu, kami berbenah guna memaksimalkan hubungan baik dengan mitra kerja dan berusaha menjalin kerjasama guna pengembangan aktualisasi diri klien saat reintegrasi," ujar Alfrida. Ia menambahkan kendala anggaran merupakan momok yang menghantui dalam pelaksanaan, namun dirinya optimis segala kendala dapat teratasi. "Kerja cerdas dan maksimalkan untuk membangun jejaring kerja sama," pungkas Alfrida.     Kontributor: Bapas Makassar

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0