Rupbasan Bandung Terima Studi Banding Jajaran Rupbasan Banjarmasin

Bandung, INFO_PAS - Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara (Rupbasan) Kelas I Bandung menerima kunjungan studi tiru Kepala Rupbasan Banjarmasin, Arif Suhariono, beserta Kepala Sub Seksi (Kasubsi) Administrasi dan Pengelolaan, Dedi Puspito, Kamis (22/8). Kunjungan studi tiru terkait target kinerja Kementerian Hukun dan HAM Tahun 2019 untuk pelaporan B-09 tersebut diterima langsung oleh dua pejabat struktural Rupbasan Bandung, yakni Tendi Suharyadi selaku Kasubsi Administrasi dan Pengelolaan serta Ira Kusumahwati yang merupakan Kasubsi Pengamanan dan Pengelolaan. [caption id="attachment_83624" align="aligncenter" width="470"] studi tiru ke Rupbasan Bandung[/caption] Pada kesempatan itu, rombongan dari Rupbasan Banjarmasin dipersilakan untuk sharing dan melihat langsung pengelolaan basan baran berbasis IT di Ru

Rupbasan Bandung Terima Studi Banding Jajaran Rupbasan Banjarmasin
Bandung, INFO_PAS - Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara (Rupbasan) Kelas I Bandung menerima kunjungan studi tiru Kepala Rupbasan Banjarmasin, Arif Suhariono, beserta Kepala Sub Seksi (Kasubsi) Administrasi dan Pengelolaan, Dedi Puspito, Kamis (22/8). Kunjungan studi tiru terkait target kinerja Kementerian Hukun dan HAM Tahun 2019 untuk pelaporan B-09 tersebut diterima langsung oleh dua pejabat struktural Rupbasan Bandung, yakni Tendi Suharyadi selaku Kasubsi Administrasi dan Pengelolaan serta Ira Kusumahwati yang merupakan Kasubsi Pengamanan dan Pengelolaan. [caption id="attachment_83624" align="aligncenter" width="470"] studi tiru ke Rupbasan Bandung[/caption] Pada kesempatan itu, rombongan dari Rupbasan Banjarmasin dipersilakan untuk sharing dan melihat langsung pengelolaan basan baran berbasis IT di Rupbasan Bandung. “Dengan kunjungan ini diharapkan kami dapat bertukar informasi untuk menemukan langkah penyelesaian kendala pengelolaan basan baran, terutama yang berbasis IT untuk kemajuan rupbasan kedepannya,” harap Tendi.     Kontributor: Mia Susanti

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0