Rutan Barabai Bangun Sinergi dengan PSC 119 Murakata

Barabai, INFO_PAS - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Klas IIB Barabai menerima kunjungan dari Public Safety Center (PSC) 119 Murakata, Senin (21/1). Kedatangan mereka sebagai implementasi sinergi Dinas Kesehatan (Dinkes) Hulu Sungai Tengah dengan Rutan Barabai untuk meningkatkan layanan kesehatan. Hal ini terwujud berkat koordinasi antara Kepala Rutan Barabai, Agung Supriyanto, dengan Bupati Hulu Sungai Tengah, H. A. Chairansyah, dan Kepala Dinkes Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kusudiarto. “Kami menyambut positif hal ini karena sangat membantu penanganan kesehatan yang bersifat gawat darurat bagi Warga Binaan Pemasyarakatan,” tutur Agung. PSC 119 Murakata sendiri dibentuk oleh Dinkes Kabupaten Hulu Sungai Tengah yang berfungsi sebagai layanan gawat darurat medis khusus wilayah Barabai dan sekitarnya. [caption id="attachment_71754" align="aligncenter" width="300"] Rutan Barabai Bangun Sinergi dengan PSC 119 Murakata

Barabai, INFO_PAS - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Klas IIB Barabai menerima kunjungan dari Public Safety Center (PSC) 119 Murakata, Senin (21/1). Kedatangan mereka sebagai implementasi sinergi Dinas Kesehatan (Dinkes) Hulu Sungai Tengah dengan Rutan Barabai untuk meningkatkan layanan kesehatan. Hal ini terwujud berkat koordinasi antara Kepala Rutan Barabai, Agung Supriyanto, dengan Bupati Hulu Sungai Tengah, H. A. Chairansyah, dan Kepala Dinkes Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kusudiarto. “Kami menyambut positif hal ini karena sangat membantu penanganan kesehatan yang bersifat gawat darurat bagi Warga Binaan Pemasyarakatan,” tutur Agung. PSC 119 Murakata sendiri dibentuk oleh Dinkes Kabupaten Hulu Sungai Tengah yang berfungsi sebagai layanan gawat darurat medis khusus wilayah Barabai dan sekitarnya. [caption id="attachment_71754" align="aligncenter" width="300"] sinergi dengan PSC 119 Murakata0[/caption] Ada beberapa hal yang istimewa dari layanan ini, yaitu PSC 119 Murakata akan membantu pemeriksaan, penanganan dan pertolongan pertama, hingga membawa pasien ke rumah sakit dengan tersedianya peralatan medis, bahkan mobil ambulans. PSC 119 Murakata juga siap melayani selama 24 jam non-stop dengan tersedianya contact person panggilan yang bisa dihubungi setiap saat. Terlebih istimewa bahwa semua layanan tersebut tidak dikenakan biaya.     Kontributor: Rutan Barabai

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0