WBP Rutan Barru Mampu Hasilkan Lemari & Paving Block

Barru, INFO_PAS – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIN Barru memberdayakan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) melalui kegiatan kerja pembuatan lemari dan paving block.  Setiap paginya, WBP yang telah dipercayakan untuk bekerja di bimbingan kerja bergegas untuk membuat kursi, meja, rak sepatu, hingga lemari. Mereka tidak bekerja sendirian karena selalu ada pengawasan dari petugas blok hingga komandan regu pengamanan (karupam) yang mengawasi pekerjaan mereka agar berjalan lancar dan aman "Saya harap pekerjaan mereka selalu berjalan dengan baik dan mereka dapat memperoleh skill setelah bebas nantinya,” karupan Rutan Barru, Sultan, Selasa (16/10. Walau berada di rutan, WBP ternyata tetap aktif dan produktif. Perabot rumah yang biasanya mereka buat merupakan pesanan atau permintaan dari beberapa orang luar rutan. [caption id="attachment_67208" align="aligncenter" width="300"] WBP Rutan Barru Mampu Hasilkan Lemari & Paving Block

Barru, INFO_PAS – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIN Barru memberdayakan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) melalui kegiatan kerja pembuatan lemari dan paving block.  Setiap paginya, WBP yang telah dipercayakan untuk bekerja di bimbingan kerja bergegas untuk membuat kursi, meja, rak sepatu, hingga lemari. Mereka tidak bekerja sendirian karena selalu ada pengawasan dari petugas blok hingga komandan regu pengamanan (karupam) yang mengawasi pekerjaan mereka agar berjalan lancar dan aman "Saya harap pekerjaan mereka selalu berjalan dengan baik dan mereka dapat memperoleh skill setelah bebas nantinya,” karupan Rutan Barru, Sultan, Selasa (16/10. Walau berada di rutan, WBP ternyata tetap aktif dan produktif. Perabot rumah yang biasanya mereka buat merupakan pesanan atau permintaan dari beberapa orang luar rutan. [caption id="attachment_67208" align="aligncenter" width="300"] kegiatan WBP di bimker[/caption] Dari segi lain, WBP juga diberdayakan dalam beberapa kegiatan kerja lainnya seperti kegiatan pertanian dengan memanfaatkan lahan yang kosong di lingkungan rutan, yaitu penanaman sayur-sayuran “Semua kegiatan tersebut tidak terlepas untuk menghilangkan kejenuhan dalam menjalani masa hukuman yang dapat menciptakan kreativitas serta keahlian WBP. Tentunya mereka juga mendapatkan pemasukan walaupun berada dalam masa pembinaan,” pungkas Sultan.     Kontributor: Rutan Barru  

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0