Finger Print Lapor Diri Klien Bapas Bogor Resmi diluncurkan

Bogor, INFO_PAS - Sebagai wujud peningkatan pelayanan data akurat, Balai Pemasyarakatan (Bapas) Bogor meluncurkan SDP (Sistem Database Pemasyarakatan) dengan finger print untuk klien Bapas Bogor yang masuk program PB dan  Lapor Diri, Senin (29/6). “Dengan memanfaatkan perangkat ini data setiap klien langsung tercover dalam data base klien Bapas Bogor,” ujar Kepala Bapas, Darmalingganawati. “Tujuan dari pelaksanaan SDP Sidik Jari ini adalah, tersedianya data akurat semua klien Bapas Bogor secara lengkap,”imbuhnya. Lebih lanjut, Darmalingganawati menuturkan bahwa program ini sementara digunakan secara intern sebagai data internal melalui sidik jari. “Sementara ini dimaksimalkan dalam bentuk dan data, kedepan diharapkan data ini dapat terakses ke kantor wilayah dan ke Ditjen PAS,” ucapnya. “program ini sangat memudahkan petugas kami mencari data dengan segera. Dengan adanya sidik jari ini data lebuh akurat, transparansi dan lebih mudah dia

Finger Print Lapor Diri Klien Bapas Bogor Resmi diluncurkan
Bogor, INFO_PAS - Sebagai wujud peningkatan pelayanan data akurat, Balai Pemasyarakatan (Bapas) Bogor meluncurkan SDP (Sistem Database Pemasyarakatan) dengan finger print untuk klien Bapas Bogor yang masuk program PB dan  Lapor Diri, Senin (29/6). “Dengan memanfaatkan perangkat ini data setiap klien langsung tercover dalam data base klien Bapas Bogor,” ujar Kepala Bapas, Darmalingganawati. “Tujuan dari pelaksanaan SDP Sidik Jari ini adalah, tersedianya data akurat semua klien Bapas Bogor secara lengkap,”imbuhnya. Lebih lanjut, Darmalingganawati menuturkan bahwa program ini sementara digunakan secara intern sebagai data internal melalui sidik jari. “Sementara ini dimaksimalkan dalam bentuk dan data, kedepan diharapkan data ini dapat terakses ke kantor wilayah dan ke Ditjen PAS,” ucapnya. “program ini sangat memudahkan petugas kami mencari data dengan segera. Dengan adanya sidik jari ini data lebuh akurat, transparansi dan lebih mudah diakses,” pungkas Darmalingganawati. (NH)   Kontributor: Putri Juwita

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0