Biro Perencanaan Monitoring Tugas & Fungsi di Kanwil Kalsel
Banjarmasin, INFO_PAS – Kanwil Kemenkumham Kalimantan Selatan menerima kedatangan Tim Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan Biro Perencanaan Sekretariat Jenderal, Rosi Christiani dan Muti’ah Agustin, Selasa (1/11). Keduanya akan melakukan monitoring terkait tugas dan fungsi selama empat hari kedepan.
Tujuan pemantauan adalah untuk pelaporan target kinerja B.09 dan persiapan B.12, implementasi dibrusment plan, penyusunan perjanjian kinerja adanya perubahan Renstra 2015-2019 dan capaian kinerjanya, serta realisasi kegiatan pembangunan program peningkatan sarana dan prasarana aparatur APBN dan APBNP 2016.
Saat menerima keduanya, Kepala Bagian Umum, Rakhmat Renaldy, menyampaikan perkembangan pelaksanaan dan pembangunan di Kalimantan Selatan telah sesuai jadwal serta dilakukan upaya percepatan pembangunan dan penyerapan anggarannya. “Untuk rencana kerja anggaran tahun 2017 sedang dibahas di unit eselon I mising-masing," jelas Rakhmat.
Dalam pertemuan
Banjarmasin, INFO_PAS – Kanwil Kemenkumham Kalimantan Selatan menerima kedatangan Tim Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan Biro Perencanaan Sekretariat Jenderal, Rosi Christiani dan Muti’ah Agustin, Selasa (1/11). Keduanya akan melakukan monitoring terkait tugas dan fungsi selama empat hari kedepan.
Tujuan pemantauan adalah untuk pelaporan target kinerja B.09 dan persiapan B.12, implementasi dibrusment plan, penyusunan perjanjian kinerja adanya perubahan Renstra 2015-2019 dan capaian kinerjanya, serta realisasi kegiatan pembangunan program peningkatan sarana dan prasarana aparatur APBN dan APBNP 2016.
Saat menerima keduanya, Kepala Bagian Umum, Rakhmat Renaldy, menyampaikan perkembangan pelaksanaan dan pembangunan di Kalimantan Selatan telah sesuai jadwal serta dilakukan upaya percepatan pembangunan dan penyerapan anggarannya. “Untuk rencana kerja anggaran tahun 2017 sedang dibahas di unit eselon I mising-masing," jelas Rakhmat.
Dalam pertemuan itu, turut hadir Kasubag PP, M. Jumberansyah, Kasubid Intuskim,Timpung, dan para operator target kinerja. Dari hasil pelaporan target kinerja B.09, Kanwil Kemenkumham Kalimantan Selatan telah diverifikasi dan memperoleh hasil 100% dengan warna hijau.
Kontributor: Humas Kanwil