HIDUP SEHAT ITU TIDAK MAHAL

Serang, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Serang, Eti Herawati menuturkan hidup sehat tidak harus mahal. “Ternyata hidup sehat juga tidak mahal,†tutur Eti saat ditemui INFO_PAS, Kamis (11/9). Eti menyatakan bahwa dengan dibuatnya taman terapi batu alam bakal memiliki efek positif bagi peningkatan kesehatan Warga Binaan (Warna) Lapas Serang.
Serang, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Serang, Eti Herawati menuturkan hidup sehat tidak harus mahal. “Ternyata hidup sehat juga tidak mahal,†tutur Eti saat ditemui INFO_PAS, Kamis (11/9). Eti menyatakan bahwa dengan dibuatnya taman terapi batu alam bakal memiliki efek positif bagi peningkatan kesehatan Warga Binaan (Warna) Lapas Serang.
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIA Serang kini mempunyai taman terapi kesehatan batu alam. Taman yang dikerjakan oleh 10 (sepuluh) orang Warna ini memakan waktu selama 4 (empat) hari. Batu alam diyakini memiliki pengaruh yang baik untuk memperlancar aliran darah, layaknya air sungai yang mengalir, bagi mereka yang berjalan di bebatuan ini.
“Banyak manfaat dengan dibuatnya taman terapi batu alam ini, antara lain membuang racun dalam tubuh, meningkatkan energi dalam tubuh, mengatasi masalah insomnia dan membantu konsentrasi,†ujar Eti.
Bagi kebanyakan orang, batu tidak mempunyai khasiat untuk kesehatan, padahal ini merupakan persepsi yang salah. Seperti halnya Zainal bin Januri salah satu Warna Lapas Serang yang pada awalnya belum mengetahui manfaat dari batu alam. “Sebelum mengetahui besar manfaatnya, saya menertawakan teman-teman yang sedang membuat taman terapi batu alam itu,†ujar Zainal tersipu malu.
Lain halnya dengan Azis bin Asmin, tamping kebersihan Lapas Serang ini sudah lebih tahu manfaat terapi batu alam. “Dari awal dikerjakan saya sudah tahu tujuan dan manfaat yang akan dirasakan jika berjalan di atas batu alam bila dilakukan secara rutin,†tegas pria berbadan kokoh itu.(JP)
Kontributor: Irfan Gustiana
Tags
What's Your Reaction?
0
0
0
0
0
0
0
Related Posts
Popular Posts
-
Mengatasi Kriminalitas di Kalangan Remaja
ditjenpas
Dec 8, 2020
87537
-
Filosofi Pohon
ditjenpas
Aug 20, 2020
65779
-
Psikiatris dan Penghapus Pertanggungjawaban Pidana Perspektif...
ditjenpas
Aug 3, 2021
31787
-
Lapas Banjarbaru Panen 100 Kg Melon dan Kangkung
ditjenpas
Feb 27, 2025
30274
-
Kolaborasi Lintas Sektoral dalam Mendukung Program Pemasyarakatan:...
ditjenpas
Nov 14, 2024
29568
Categories
-
KABAR PUSAT(1961)
-
KABAR WILAYAH(1738)
-
KABAR LAPAS(12216)
-
KABAR RUTAN(5466)
-
KABAR BAPAS(2008)
-
KABAR RUPBASAN(546)
-
ARTIKEL(224)
-
KABAR LPKA/LPAS(1589)
Random Posts
Voting Poll
Socialmedia Info



Tags
What's Your Reaction?







Related Posts
Popular Posts
-
Mengatasi Kriminalitas di Kalangan Remaja
ditjenpas Dec 8, 2020 87537
-
Filosofi Pohon
ditjenpas Aug 20, 2020 65779
-
Psikiatris dan Penghapus Pertanggungjawaban Pidana Perspektif...
ditjenpas Aug 3, 2021 31787
-
Lapas Banjarbaru Panen 100 Kg Melon dan Kangkung
ditjenpas Feb 27, 2025 30274
-
Kolaborasi Lintas Sektoral dalam Mendukung Program Pemasyarakatan:...
ditjenpas Nov 14, 2024 29568
Categories
- KABAR PUSAT(1961)
- KABAR WILAYAH(1738)
- KABAR LAPAS(12216)
- KABAR RUTAN(5466)
- KABAR BAPAS(2008)
- KABAR RUPBASAN(546)
- ARTIKEL(224)
- KABAR LPKA/LPAS(1589)