KALAPAS WANITA PALEMBANG MINTA PEGAWAI TERAPKAN 10 BUDAYA MALU

Palembang, INFO_PAS – Pembacaan 10 nilai budaya malu menjadi hal yang wajib dilakukan pada pelaksanaan apel di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIA Wanita Palembang. Dengan dibacakannya 10 nilai budaya malu diharapkan seluruh pegawai dapat mengimplementasikannya dalam keseharian. “Pembacaan 10 nilai budaya malu semoga dapat diaktualiasikan dalam kehidupan sehari-hari, baik di kantor maupun di luar,” himbau Kepala Lapas (Kalapas) Wanita Palembang, Rachamayanthy. Kalapas menambahkan,”10 nilai budaya malu harus bisa meningkatkan produktivitas kerja, kedisiplinan, serta menjalin kerjasama sehingga kinerja pegawai meningggi,” tambahnya. Selain 10 nilai budaya malu, Lapas Wanita Palembang juga menerapkan nilai budaya lainnya yaitu 5S (senyum, sapa, salam, sopan, dan santun). (IR)   Kontributor: Ria Rizki D. & Windy Normayana  

KALAPAS WANITA PALEMBANG MINTA PEGAWAI TERAPKAN 10 BUDAYA MALU
Palembang, INFO_PAS – Pembacaan 10 nilai budaya malu menjadi hal yang wajib dilakukan pada pelaksanaan apel di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIA Wanita Palembang. Dengan dibacakannya 10 nilai budaya malu diharapkan seluruh pegawai dapat mengimplementasikannya dalam keseharian. “Pembacaan 10 nilai budaya malu semoga dapat diaktualiasikan dalam kehidupan sehari-hari, baik di kantor maupun di luar,” himbau Kepala Lapas (Kalapas) Wanita Palembang, Rachamayanthy. Kalapas menambahkan,”10 nilai budaya malu harus bisa meningkatkan produktivitas kerja, kedisiplinan, serta menjalin kerjasama sehingga kinerja pegawai meningggi,” tambahnya. Selain 10 nilai budaya malu, Lapas Wanita Palembang juga menerapkan nilai budaya lainnya yaitu 5S (senyum, sapa, salam, sopan, dan santun). (IR)   Kontributor: Ria Rizki D. & Windy Normayana  

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0