Rutan Bandung berikan penyuluhan bahaya narkotika

Bandung, INFO_PAS – “ini dalam rangka memberantas penyalahgunaan dan pemberantasan narkotika serta mengoptimalkan lingkungan kerja bebas narkotika, “tegas Mulyadi (Kepala Rutan Bandung) saat memberikan memberikan penyuluhan kepada 60 orang Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) bertempat diaula. Kamis(5/6). Menurut Mulyadi, kegiatan penyuluhan bertujuan memberikan pemahaman serta antisipasi bahaya narkoba dan tatatertib  selama berada di dalam Rutan Bandung. “kami akan laksanakan kegiatan ini secara rutin sehingga timbul kesadaran akan bahaya narkoba. Tindakan  preventif seperti ini juga merupakan tindakan yang tepat. Budayahkan rasa takut dalam diri terhadap narkoba, dan juga WBP patuh pada atura-aturan dan tata tertib yang ada demi  petugas dan WBP ” Imbau  Ka-Rutan. Selain itu, WBP diberikan kesempatan untuk ikut program-program yang ada seperti, kerohanian, olahraga, kesenian, dan pramuka. Program yang di Rutan untuk membantu WBP dalam pengurusan CB

Rutan Bandung berikan penyuluhan bahaya narkotika
Bandung, INFO_PAS – “ini dalam rangka memberantas penyalahgunaan dan pemberantasan narkotika serta mengoptimalkan lingkungan kerja bebas narkotika, “tegas Mulyadi (Kepala Rutan Bandung) saat memberikan memberikan penyuluhan kepada 60 orang Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) bertempat diaula. Kamis(5/6). Menurut Mulyadi, kegiatan penyuluhan bertujuan memberikan pemahaman serta antisipasi bahaya narkoba dan tatatertib  selama berada di dalam Rutan Bandung. “kami akan laksanakan kegiatan ini secara rutin sehingga timbul kesadaran akan bahaya narkoba. Tindakan  preventif seperti ini juga merupakan tindakan yang tepat. Budayahkan rasa takut dalam diri terhadap narkoba, dan juga WBP patuh pada atura-aturan dan tata tertib yang ada demi  petugas dan WBP ” Imbau  Ka-Rutan. Selain itu, WBP diberikan kesempatan untuk ikut program-program yang ada seperti, kerohanian, olahraga, kesenian, dan pramuka. Program yang di Rutan untuk membantu WBP dalam pengurusan CB dan PB “ ujar  Hendra Novrely  (Kasubsie Bankum dan Penyuluhan) menambahkan. (DN) Kontributor : Steven R

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
1
angry
1
sad
1
wow
1