Rutan Bantaeng Latih Kemampuan Jasmani WBP dengan Olahraga

Bantaeng, INFO_PAS – Olahraga voli menjadi salah satu bentuk pembinaan yang diberikan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Bantaeng. Kegiatan yang biasanya berlangsung di sore hari di Lapangan Apel Rutan Bantaeng ini diikuti oleh seluruh WBP secara bergantian. Selain bola voli, WBP juga melakukan olahraga sepak takraw. Bahkan, bekerja sama dengan Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng, Rutan Bantaeng memfasilitasi beberapa atlet Pekan Olahraga Daerah Bantaeng untuk melatih dan bermain sepak takraw bersama WBP. Kepala Rutan Bantaeng, Muhammad Ishak, mengapresiasi keikutsertaan WBP dalam mengikuti pembinaan, baik kerohanian, jasmani, dll. Bahkan olahraga voli dan sepak takraw tidak pernah sepi peminat dari WBP. [caption id="attachment_71236" align="aligncenter" width="300"] Rutan Bantaeng Latih Kemampuan Jasmani WBP dengan Olahraga

Bantaeng, INFO_PAS – Olahraga voli menjadi salah satu bentuk pembinaan yang diberikan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Bantaeng. Kegiatan yang biasanya berlangsung di sore hari di Lapangan Apel Rutan Bantaeng ini diikuti oleh seluruh WBP secara bergantian. Selain bola voli, WBP juga melakukan olahraga sepak takraw. Bahkan, bekerja sama dengan Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bantaeng, Rutan Bantaeng memfasilitasi beberapa atlet Pekan Olahraga Daerah Bantaeng untuk melatih dan bermain sepak takraw bersama WBP. Kepala Rutan Bantaeng, Muhammad Ishak, mengapresiasi keikutsertaan WBP dalam mengikuti pembinaan, baik kerohanian, jasmani, dll. Bahkan olahraga voli dan sepak takraw tidak pernah sepi peminat dari WBP. [caption id="attachment_71236" align="aligncenter" width="300"] olahraga voli di Rutan Bantaeng[/caption] Mereka juga tidak pernah merasa bosan sebab hanya dua jenis olahraga ini saja yang sementara bisa mereka di dalam Rutan Bantaeng. “Saya harap semua semangat yang mereka punya dalam mengikuti pembinaan ini juga bisa diimplementasikan kedalam kehidupan sehari-hari dalam menjalani masa pidana atau di luar rutan sehabis masa pidana,” pesan Ishak. Ia berharap nantinya akan ada lahir WBP Rutan Bantaeng yang akan menjadi atlet berprestasi untuk membuktikan bahwa mereka juga bisa menjadi orang yang berguna bagi bangsa dan negara meskipun dulunya pernah menjadi pelanggar hukum sekaligus menghilangkan stigma buruk masyarakat mengenai “mantan narapidana”. Ishak juga menuturkan manfaat olahraga dapat melatih kemampuan WBP dalam memperbaiki konsentrasi dan meningkatkan keseimbangan. “Kemampuan berpikir melalui konsentrasi dan menghasilkan keseimbangan yang dimiliki oleh WBP bisa diperbaiki sehingga pemikiran-pemikiran yang bersifat terlarang dan mengacu kepada tindak kriminal diharapkan mampu terendam melalui pengendalian diri yang dilakukan oleh WBP,” harapnya.     Kontributor: Rutan Bantaeng

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0