Rutan Baturaja Dapat Bantuan Satu Set Alat Olahraga Volly Bal dari Dispora OKU

BATURAJA, LImadetik.com – Dalam rangka membantu kegiatan pembinaan rutan baturaja dispora kabupaten OKU memberikan bantuan bola volly dan net ke rutan baturaja,jumat (8/17/2017).
Bantuan sarana prasarana olahraga tersebut di serahkan langsung oleh kadispora OKU Topan pada Ka. Rutan baturaja herdianto.
menurut kadispora,pemberian bantuan ini tidak hanya sampai disini di tahun 2018 kami akan serahkan lagi tenis meja agar pembinaan terhadap warga binaan di rutan baturaja dapat berjalan dengan baik dan produktif.
“Karena wargabinaan di rutan baturaja adalah warga dari pada kabupaten OKU dan kewajiban kami memberi perhatian terhadap warga binaan disini ungkap†kadispora
Sementara karutan baturaja herdianto mengapresiasi dan mengucapkan teriimakasih atas pemberian bantuan sarana olahraga oleh dispora serta kepedulian pemda Kabupaten OKU terhadap rutan baturaja. (

BATURAJA, LImadetik.com – Dalam rangka membantu kegiatan pembinaan rutan baturaja dispora kabupaten OKU memberikan bantuan bola volly dan net ke rutan baturaja,jumat (8/17/2017).
Bantuan sarana prasarana olahraga tersebut di serahkan langsung oleh kadispora OKU Topan pada Ka. Rutan baturaja herdianto.
menurut kadispora,pemberian bantuan ini tidak hanya sampai disini di tahun 2018 kami akan serahkan lagi tenis meja agar pembinaan terhadap warga binaan di rutan baturaja dapat berjalan dengan baik dan produktif.
“Karena wargabinaan di rutan baturaja adalah warga dari pada kabupaten OKU dan kewajiban kami memberi perhatian terhadap warga binaan disini ungkap†kadispora
Sementara karutan baturaja herdianto mengapresiasi dan mengucapkan teriimakasih atas pemberian bantuan sarana olahraga oleh dispora serta kepedulian pemda Kabupaten OKU terhadap rutan baturaja. (fikri/rud)
sumber:Â limadetik.com
What's Your Reaction?






