50 Pegawai Lapas Majelengka Dites Urin, Hasilnya Negatif
Majalengka, INFO_PAS - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Majalengka melaksanakan tes urin terhadap 50 pegawainya di aula lapas, Sabtu (9/4) Tes ini merupakan tindak lanjut kegiatan pemberantasan narkoba di lapas/rutan.
Kegiatan tersebut diawali dengan rapat dinas dengan tema “Integritas Petugas Lapas Majalengka dalam Pemberantasan Narkoba di Lapas/Rutan.†Selain melaksanakan tes urin, seluruh petugas Lapas Majalengka juga menandatangani pakta integritas sebagai bukti kesungguhan mereka dalam memberantas narkoba dan handphone di dalam lapas.
“Seluruh jajaran agar lebih bersungguh-sungguh dalam melaksanakan setiap tugas serta menjaga integritas dan nama baik instansi/lembaga,†pesan Kepala Lapas Majalengka, Mulyadi.
Dari hasil tes yang dilakukan oleh dokter dari Dinas Kesehatan Kabupaten Majalengka tersebut menyatakan bahwa seluruh pegawai Lapas Majalengka negatif dari narkoba.
Â
Kontributor:
Majalengka, INFO_PAS - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Majalengka melaksanakan tes urin terhadap 50 pegawainya di aula lapas, Sabtu (9/4) Tes ini merupakan tindak lanjut kegiatan pemberantasan narkoba di lapas/rutan.
Kegiatan tersebut diawali dengan rapat dinas dengan tema “Integritas Petugas Lapas Majalengka dalam Pemberantasan Narkoba di Lapas/Rutan.†Selain melaksanakan tes urin, seluruh petugas Lapas Majalengka juga menandatangani pakta integritas sebagai bukti kesungguhan mereka dalam memberantas narkoba dan handphone di dalam lapas.
“Seluruh jajaran agar lebih bersungguh-sungguh dalam melaksanakan setiap tugas serta menjaga integritas dan nama baik instansi/lembaga,†pesan Kepala Lapas Majalengka, Mulyadi.
Dari hasil tes yang dilakukan oleh dokter dari Dinas Kesehatan Kabupaten Majalengka tersebut menyatakan bahwa seluruh pegawai Lapas Majalengka negatif dari narkoba.
Â
Kontributor: Pebry Pajar Sudrajat