Bapas Pekanbaru Selesaikan Program Pasca Rehab di Lapas Pekanbaru

Pekanbaru, INFO_PAS – Balai Pemasyarakatan (Bapas) Pekanbaru resmi menyelesaikan program pasca rehabilitasi tahap I di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pekanbaru, Senin (25/4). “Program pasca rehabilitasi tahap I tahun 2016 ini berbeda dari biasanya yang diadakan di Bapas Pekanbaru. Atas permintaan Kepala Lapas Pekanbaru, Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang telah mengikuti program rehabilitasi namun belum bebas agar bisa diikutkan dalam program ini,” ucap Kepala Seksi Bimbingan Klien Dewasa Bapas Pekanbaru yang juga progam manajer pasca rehabiliasi, Dermi Sitanggang. Selain WBP, kegiatan ini juga mengikutsertaan klien Pemasyarakatan Bapas Pekanbaru. “Kegiatannya meliputi grup terapi sebanyak empat kegiatan, pengembangan diri dua kegiatan, family support group, serta tes urin,” tambah Dermi.     Kontributo: Setiadi Priyanto

Bapas Pekanbaru Selesaikan Program Pasca Rehab di Lapas Pekanbaru
Pekanbaru, INFO_PAS – Balai Pemasyarakatan (Bapas) Pekanbaru resmi menyelesaikan program pasca rehabilitasi tahap I di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pekanbaru, Senin (25/4). “Program pasca rehabilitasi tahap I tahun 2016 ini berbeda dari biasanya yang diadakan di Bapas Pekanbaru. Atas permintaan Kepala Lapas Pekanbaru, Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang telah mengikuti program rehabilitasi namun belum bebas agar bisa diikutkan dalam program ini,” ucap Kepala Seksi Bimbingan Klien Dewasa Bapas Pekanbaru yang juga progam manajer pasca rehabiliasi, Dermi Sitanggang. Selain WBP, kegiatan ini juga mengikutsertaan klien Pemasyarakatan Bapas Pekanbaru. “Kegiatannya meliputi grup terapi sebanyak empat kegiatan, pengembangan diri dua kegiatan, family support group, serta tes urin,” tambah Dermi.     Kontributo: Setiadi Priyanto

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0