Hujan Angin Robohkan Pagar Lapas Sukamiskin Setinggi 5 Meter

InfoBandung,- Tembok pagar Lapas Sukamiskin, Jalan AH Nasution ambruk, Hal tersebut terjadi selang 1,5 jam setelah kunjungan Kemenkum Ham Yasonna H Laoly ke lapas koruptor tersebut. Menurut data yang dihimpun InfoBandung di lapangan, robohnya pagar tersebut disebabkan oleh hujan deras dan angin kencang wilayah Bandung Timur baru baru ini. Namun dala insiden tersebut tidak menyebabkan korban jiwa, hal tersebut diungkapkan oleh Heru Tri Sulistiono kepada wartawan di Lapas Kelas 1 A Sukamiskin Kota Bandung, Jumat (19/12/2014). Dirinya mengatakan bahwa tembok lapas ambruk hingga 40 meter kedalam Lapas. “Kejadiannya sore saat hujan dan angin kencang tembok yang roboh ini sepanjang 40 meter kearah dalam Lapas Sukamiskin, tetapi tidak ada korban”, ungkapnya Kejadian ambruknya pagar besi Lapas Sukamiskin tersebut terjadi setelah Heru menjelaskan, Pagar setinggi 5 meter ini meang sudah miring kedalam apalagi dengan kondisi cuaca yang buruk saat ini. “Ru

Hujan Angin Robohkan Pagar Lapas Sukamiskin Setinggi 5 Meter
InfoBandung,- Tembok pagar Lapas Sukamiskin, Jalan AH Nasution ambruk, Hal tersebut terjadi selang 1,5 jam setelah kunjungan Kemenkum Ham Yasonna H Laoly ke lapas koruptor tersebut. Menurut data yang dihimpun InfoBandung di lapangan, robohnya pagar tersebut disebabkan oleh hujan deras dan angin kencang wilayah Bandung Timur baru baru ini. Namun dala insiden tersebut tidak menyebabkan korban jiwa, hal tersebut diungkapkan oleh Heru Tri Sulistiono kepada wartawan di Lapas Kelas 1 A Sukamiskin Kota Bandung, Jumat (19/12/2014). Dirinya mengatakan bahwa tembok lapas ambruk hingga 40 meter kedalam Lapas. “Kejadiannya sore saat hujan dan angin kencang tembok yang roboh ini sepanjang 40 meter kearah dalam Lapas Sukamiskin, tetapi tidak ada korban”, ungkapnya Kejadian ambruknya pagar besi Lapas Sukamiskin tersebut terjadi setelah Heru menjelaskan, Pagar setinggi 5 meter ini meang sudah miring kedalam apalagi dengan kondisi cuaca yang buruk saat ini. “Runtuhan dan setengah trotoar ikut kebawa masuk kedalam taman Lapas, tetapi air hujan tidak masuk sampai kedala karena di depan ada selokan jadi air hujan ketahan,” paparnya. Diberitakan sebelumnya hujan deras dan angin berskala besar ulai menghantui wilayah Bandung Timur seperti di ketahui pada Kamis (18/12/2014), di beberapa wilayah seperti Cinambo, Cipadung, Gedung Kapus UIN SGD, Cibiru dan Ujung Berung perumahan dan gedung gedung di daerah tersebut hancur akibat angin puting beliung.   Sumber : infobandung.co.id

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0