Karutan Rantau Tegaskan Semua Subsi Berjalan Sesuai Protap

Rantau, INFO_PAS – Tugas yang sudah dijalankan oleh semua sub seksi (subsi) harus berjalan sesuai prosedur yang telah ditetapkan. Demikian ditegaskan Kepala Rumah Tahanan Negara (Karutan) Rantau, Batara Hutasoit, kepada seluruh jajarannya, baik dari subsi pengelolaan, keamanan, dan pelayanan, Kamis (5/4). Selain itu, ia juga berpesan kepada seluruh Calon Pegawai Negeri Sipil Rutan Rantau agar selalu menjaga integritas mereka sebagai seorang petugas Pemasyarakatan. [caption id="attachment_59273" align="aligncenter" width="300"] rapat bulanan Rutan Rantau[/caption] “Jadilah pelayan masyarakat yang berintegritas,” pesan Karutan. Pada kesempatan juga dibahas mengenai persiapan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-54 di Rutan Rantau, yaitu perencanaan kegiatan lomba-lomba Warga

Karutan Rantau Tegaskan Semua Subsi Berjalan Sesuai Protap
Rantau, INFO_PAS – Tugas yang sudah dijalankan oleh semua sub seksi (subsi) harus berjalan sesuai prosedur yang telah ditetapkan. Demikian ditegaskan Kepala Rumah Tahanan Negara (Karutan) Rantau, Batara Hutasoit, kepada seluruh jajarannya, baik dari subsi pengelolaan, keamanan, dan pelayanan, Kamis (5/4). Selain itu, ia juga berpesan kepada seluruh Calon Pegawai Negeri Sipil Rutan Rantau agar selalu menjaga integritas mereka sebagai seorang petugas Pemasyarakatan. [caption id="attachment_59273" align="aligncenter" width="300"] rapat bulanan Rutan Rantau[/caption] “Jadilah pelayan masyarakat yang berintegritas,” pesan Karutan. Pada kesempatan juga dibahas mengenai persiapan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-54 di Rutan Rantau, yaitu perencanaan kegiatan lomba-lomba Warga Binaan Pemasyarakatan dan petugas turut serta dalam memeriahkan Hari Bhakti Pemasyarakatan.           Kontributor: Rutan Rantau

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0