Tim Monev Kanwil DIY Pantau Pembangunan Zona Integritas di Rutan Wates

Wates, INFO_PAS - Tim monitoring dan evaluasi Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Daerah Istimewa Yogyakarta menyambangi RUmah Tahanan Negara (Rutan) Wates, Jumat (31/8) lalu. Kedatangan mereka untuk memonitor sampai sejauh mana pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi (WBK) / Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) Melalui Kanwil Kemenkumham Daerah Istimewa Yogyakarta, pergerakan pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas terus digenjot dengan gencar sebagai bukti komitmen dari selruuh jajaran untuk mewujudkan WBK/WBBM, khususnya dalam hal pencegahan korupsi dan peningkatan kualitas pelayanan publik. [caption id="attachment_64875" align="aligncenter" width="300"] monev Kanwil DIY di Rutan Wates[/caption] “Kami berkomitmen menciptakan Zona Integritas

Tim Monev Kanwil DIY Pantau Pembangunan Zona Integritas di Rutan Wates
Wates, INFO_PAS - Tim monitoring dan evaluasi Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Daerah Istimewa Yogyakarta menyambangi RUmah Tahanan Negara (Rutan) Wates, Jumat (31/8) lalu. Kedatangan mereka untuk memonitor sampai sejauh mana pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi (WBK) / Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) Melalui Kanwil Kemenkumham Daerah Istimewa Yogyakarta, pergerakan pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas terus digenjot dengan gencar sebagai bukti komitmen dari selruuh jajaran untuk mewujudkan WBK/WBBM, khususnya dalam hal pencegahan korupsi dan peningkatan kualitas pelayanan publik. [caption id="attachment_64875" align="aligncenter" width="300"] monev Kanwil DIY di Rutan Wates[/caption] “Kami berkomitmen menciptakan Zona Integritas WBK-/WBBM di Rutan Wates dan siap melaksanakan penertiban-penertiban administrasinya,” janji Kepala Rutan Wates, Denny Fajariyanto. Selama 1 jam pelaksanaan monitoring dan evaluasi, secara umum pembangunan Zona Integritas di Rutan Wates dinilai telah dilaksanakan, namun untuk bagian pelaporannya (kelengkapan adiminstrasi) perlu ditingkatkan lagi agar lebih lengkap.     Kontributor: Deka

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0