LPKA Jakarta Persiapkan Implementasi Reformasi Birokrasi

Jakarta, INFO_PAS - Seluruh pejabat struktural Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Jakarta berkumpul di ruang Kepala LPKA untuk membahas persiapan implementasi pelaksanaan Reformasi Birokrasi di LPKA Jakarta. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala LPKA Jakarta, Herastini, Selasa (21/8) mulai pukul 13.30 WIB. Dalam rapat ini, banyak hal yang dibahas seperti penerapan “NILAI PASTI”, pelaksanaan gotong royong, pelaksanaan penertiban jam kerja pakaian dan atribut, pelaksanaan pembinaan mental, pelaksanaan cek kesehatan dan berolahraga, pelaksanaan sosialisasi SOP, dll. “Sasaran dari dilaksanakannya apat ini ialah untuk mencapai Bbirokrasi yang bersih dan akuntabel, birokrasi yang efektif dan efisien, serta birokrasi yang melayani publik berkualitas,” tutur Herastini. [caption id="attachment_64400" align="aligncenter" width="300"] LPKA Jakarta Persiapkan Implementasi Reformasi Birokrasi

Jakarta, INFO_PAS - Seluruh pejabat struktural Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Jakarta berkumpul di ruang Kepala LPKA untuk membahas persiapan implementasi pelaksanaan Reformasi Birokrasi di LPKA Jakarta. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala LPKA Jakarta, Herastini, Selasa (21/8) mulai pukul 13.30 WIB. Dalam rapat ini, banyak hal yang dibahas seperti penerapan “NILAI PASTI”, pelaksanaan gotong royong, pelaksanaan penertiban jam kerja pakaian dan atribut, pelaksanaan pembinaan mental, pelaksanaan cek kesehatan dan berolahraga, pelaksanaan sosialisasi SOP, dll. “Sasaran dari dilaksanakannya apat ini ialah untuk mencapai Bbirokrasi yang bersih dan akuntabel, birokrasi yang efektif dan efisien, serta birokrasi yang melayani publik berkualitas,” tutur Herastini. [caption id="attachment_64400" align="aligncenter" width="300"] rapat struktural LPKA Jakarta[/caption] Salah satu hasil dari rapat adalah akan dilaksanakan kegiatan kerja bakti, olah raga, dan pengecekan kesehatan pada Jumat (24/8) esok. Sementara itu, dalam pelayanan publik akan dipasangkan papan informasi digital guna memudahkan pengguna pelayanan public, yaitu keluarga untuk mencari informasi yang ingin dijenguk serta penempatan kotak survey kepuasan publik agar masyarakat dapat memberikan penilaian pelayanan LPKA Jakarta dalam melayani publik. Untuk itu, Herastini mengingatkan kepada Kepala Seksi setiap bagian agar memperhatikan anggotanya. “Untuk tiap tiap bagian agar selalu memperhatikan kerapian, kedisiplinan, serta performa anggotanya untuk memberikan pelayanan terbaik dan keramahan kepada masyarakat,” pesannya.     Kontributor: LPKA Jakarta

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0